3. Setelah memasukan kode, kita bisa melakukan pengecekan apakah program yang kita buat jalan atau tidak dengan menekan tombol F9 pada keyboard. Jika tidak terdapat kesalahan, maka langkah selanjutnya adalah menjalankan program dengan menekan tombol CTRL+F9 pada keyboard.
4. Tampilan program yang sudah berjalan :
5. Berikut keterangan tiap kode pada program
Uses crt;
(unit yang digunakan dalam program)
Var
(pendeklarasian variabel)
Prima : array [1. .100] of integer;
(pendeklarasian data variable Prima sebagai array dengan satu ordo1 sampai dengan 100 dan dinyatakan sebagai tipe data integer)
x,y : integer;
(Pendeklarasian data variabel x dan y bertipe bilangan bulat)
bil : integer;
(Pendeklarasian data variabel bilbertipe bilangan bulat)
Begin
(kata yang mengawali blok statement)
clrscr;
(membersihkan layar)
For x := 2 to 100 do
(memulai perintah perulangan 1, dimana nilai variabel x adalah dua sampai dengan seratus)
Begin
(kata yang mengawali blok statement)
Prima[x] := x;
(selama nilai variable x belum terpenuhi, lakukan untuk variable prima[data ke-x] bernilai sama dengan variabel x)
For y := 2 to x-1; do(memulai perintah perulangan 2, dimana nilai variabel y adalah dua dampai dengan nilai variabel x dikurangi satu)
Begin
(kata yang mengawali blok statement)
Bil := (x mod y);
(selama perulangan 2 belum terpenuhi, lakukan untuk variable bil bernilai variable x modulus variable y)
If bil := 0 then prima[x] := 0;
(memulai perintah kondisi, jika nilai variabel bil sama dengan nol maka nilai variabel prima[data ke-x] juga sama dengan nol)
End;
(akhir dari blok statement)
If prima[x] <> 0 then write (prima[x],’ ‘);
(Jika nilai variabel Prima[data ke-x] tidak bernilai 0 maka cetak nilai variable Prima[data ke-x] dan satu spasi)
End;
(akhir dari blok statement)
Readln;
(menunggu penekanan enter)
End.
(akhir program)
No comments:
Post a Comment
Silahkan masukkan komentar sobat, komentar sobat sangat berarti buat saya